10 Tempat Wisata Paling Keren Di Pulau Bali

10 Tempat Wisata Paling Keren Di Pulau BaliBali dikenal dengan sebutan pulau Dewata dan Bali merupakan salah satu primadona pariwisata di Indonesia yang terletak di sebelah timur pulau Jawa yang sudah terkenal di seantero dunia. Selain dikenal dengan pesona bahari-nya Bali juga terkenal dengan aneka kesenian dan kebudayaan unik yang masih terus dilestarikan. Ada banyak sekali objek wisata di Bali yang tak boleh dilewatkan ketika kalian berkunjung ke pulau dewata ini. Lalu di mana saja tempat yang wajib kalian kunjungi berikut ini tempat wisata pantai di Bali yang wajib anda kunjungi saat musim liburan :

Pantai Pandawa


Pantai berpasir putih ini cukup populer akhir-akhir ini karena menawarkan pemandangan yang begitu eksotis dan mempesona. Berada di Desa Kutuh Kecamatan Kuta Selatan Kabupaten Bandung. Pantai ini memiliki hamparan garis pantainya yang landai bersih serta bibir pantai yang agak luas sehingga sangat cocok untuk dijadikan wisata bersama keluarga. Ada banyak aktivitas yang bisa anda coba di tempat ini mulai dari berenang bermain Kano, mengunjungi 5 Patung Kesatria Pandawa, berselancar merilekskan diri dari segenap dengan pijat tradisional dan masih banyak yang lainnya.

Waterbom Bali Wisata Taman Air

Di Pulau Bali ini sudah 3 tahun berturut-turut mendapatkan penghargaan sebagai Waterpark terbaik yang ada di Asia serta kedua terbaik di dunia sehingga bisa dibayangkan bagaimana keseruan dari wahana wahana air yang ada di waterbom Bali. Jika Anda menyukai permainan yang dapat menguji adrenalin maka anda dapat mencoba janggal Rider ex-aid pemeran dan masih banyak yang lainnya.

Tiga Bukit Campuhan 

Akhir-akhir ini cukup viral di Instagram karena menyuguhkan pemandangan alam yang begitu mempesona perbukitan yang hijau dipenuhi dengan pepohonan tropis lengkap dengan area persawahan dan lembah Karena tempatnya yang begitu romantis dan eksotis bukit ini dijuluki sebagai bukti cinta Campuhan.

Garuda Wisnu Kencana

Garuda Wisnu Kencana atau GWK merupakan salah satu taman wisata budaya yang berada di Bali Selatan. Di wisata ini anda bisa menikmati kemegahan patung karya Nyoman nuarta yang juga ditemani dengan keindahan bukit bukit kapur di sekitarnya.

Pantai Kuta

Siapa yang tidak mengenal pantai kota wisata. Pantai ini rasanya menjadi salah satu ikon wisata Dewata karena pesona dan eksotis. Di Pantai Kuta benar-benar tak bisa diragukan lagi sehingga heran jika setiap harinya Pantai Kuta dipenuhi dengan wisatawan lokal maupun asing, karena itu jika anda ingin mengunjungi Pantai Kuta maka anda bisa mencoba menggunakan sepeda motor atau berjalan kaki dari spot-spot tertentu karena memang kawasan ini cukup ramai ada banyak aktivitas menarik yang bisa anda lakukan selama berada di Pantai Kuta, mulai dari berjemur atau berselancar berjemur dan masih banyak lainnya.

Pantai Uluwatu

pantai luar Uluwatu menjadi wisata selanjutnya yang wajib anda kunjungi saat berada di Pulau Bali meskipun lokasi pantai ini cukup tersembunyi namun keindahan alam yang ada di dalamnya sangat menyejukkan sekali. Pantai yang terkenal dengan nama lain Blue Point mengharuskan pengunjung untuk menuruni beberapa anak tangga yang sempit untuk bisa sampai ke pantai Uluwatu. Meskipun begitu pemandangan laut yang ditawarkan sama sekali tidak akan membuat anda kecewa. Kebanyakan orang-orang yang datang berkunjung ke pantai Uluwatu merupakan wisata wisatawan asing, sangat jarang ditemui wisatawan lokal yang bermain di pantai ini

Pantai Seminyak

karena lokasinya yang berada di satu garis pantai bersama dengan pantai Lagian dan Pantai Kuta tak heran jika karakter yang dimiliki Pantai Seminyak tak jauh beda ombaknya cukup besar sehingga banyak pengunjung untuk memanfaatkannya untuk berselancar.

Uluwatu wisata Pura

yang satu ini berada di Desa Pecatu Bali bagian selatan wisata ini tak pernah kesepian pengunjung disini Anda bisa melihat kemegahan pura Uluwatu yang memiliki ketinggian hingga 97 meter dengan dilengkapi pemandangan yang sangat menakjubkan Anda bisa melihat langsung hamparan laut lepas dari Samudra Hindia dari atas tebing.

Gunung Batur

Salah satu lokasi terbaik di Bali untuk menyaksikan pemandangan matahari terbit adalah di puncak Gunung Batur untuk mencapai puncak Gunung Batur biasanya dibutuhkan waktu sekitar dua setengah jam sambil tracking. Anda bisa melihat pemandangan yang indah di sekitar kawasan Gunung Batur.

Tanah Lot

Siapa yang tidak mengenal dengan wisata Pura Tanah Lot wisata yang satu ini terkenal dengan keindahan pemandangannya terutama menjelang matahari terbenam. Keunikan utama yang ada di wisata Tanah Lot ini adalah adanya pura yang berada di sebuah batu karang besar yang ada di pinggiran laut.

 

0 Response to "10 Tempat Wisata Paling Keren Di Pulau Bali"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel